Coding Competition
Terbuka Untuk Semua
KodeKiddo selalu memberi kesempatan kepada students untuk mengikuti berbagai kompetisi dan acara coding yang mempromosikan kerja tim, kolaborasi, dan pencapaian.
Kompetisi Lokal
Beberapa acara dan kompetisi coding ada di tingkat lokal dan dilakukan secara langsung, dimana para students dapat lagsung berinteraksi satu sama lain dan berkolaborasi untuk memecahkan tantangan pemrograman seperti KiddoHack, Family Scratch Day.
Kompetisi International
Beberapa acara dan kompetisi coding ada di tingkat International dimana students dari seluruh dunia dapat berpartisipasi melalui platform online.
Beberapa contohnya seperti
- CoderZ Virtual 3D Robot
- Grok Learning Web
- Web.Comp
- kompetisi Blocky dan Phyton
- tangangan Bebras Computational Thinking
- Codeavour AI Competition
- Wonder League Competition menggunakan roboh Dash.