
course description
Di kelas ini, kiddos diperkenalkan ke konsep Artificial Intelligence (Kecerdasan Artifisial) dan programming dasar menggunakan platform Minecraft Education. Dengan menggunakan dasar Minecraft yang banyak digemari anak-anak, platform ini memiliki lebih banyak komponen edukasi dengan berbagai topik dan kapabilitas programming. Proses programing lebih mudah dipahami dan konsep belajar menjadi menyenangkan, karena kiddos tidak hanya memainkan game Minecraft, namun juga belajar membuat mekanisme dan animasi game dengan coding.
Note: Untuk kelas ini, kiddos harus memiliki (atau membeli) license Minecraft Education.